Minggu, 21 Juni 2009

7 Stars of Pharmacist + One

sebagai seorang farmasis, ternyata ada nilai2 yang harus kita penuhi.. agar bisa jadi seorang farmasis sejati yang bisa memberikan kontribusi terbaik kita dalam pekerjaan, bermasyarakat, atau bahkan bernegara..(sapa tau salah satu dari kita bisa jadi presiden Indonesia.. why not? hoho)

1. Leader

seorang farmasis harus punya jiwa kepemimpinan yang kuat, baik memimpin diri sendiri, atau orang lain.

2. Decision Maker

Seorang farmasis harus bisa mengambil keputusan dengan bijak. memberikan keputusan terbaik dan win-win solution dalam tiap permasalahan

3. Communicator

Seorang farmasis harus bisa mengkomunikasikan ide, gagasan, wawasan, info dan segala sesuatu diperlukan kepada orang lain dengan baik dan komunikatif.

4. Long Life Learner

Seorang farmasis harus mengembangkan sikap mencari ilmu sepanjang hayat.

5. Teacher

Seorang farmasis harus bisa mengkader para farmasis2 muda agar bisa menjadi farmasis2 sesungguhnya.

6. Care Giver

Seorang farmasis harus punya kepedulian yang tinggi dan memiliki sikap pelayanan dan perhatian yang baik kepada masyarakat.

7. Manager

Seorang farmasis harus bisa mengelola dan mengatur segala sumber daya yang ada.

+one : Researcher

Seorang farmasis harus bisa menerapkan sikap meneliti dan mengembangkan pengetahuan ke arah yang lebih baik

^_^ be a good pharmacist ma frend!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar